Ulang Tahun Kampung Fiksi [4]



Halo dear #fictionholic :)
Terima kasih sudah mengikuti pegelaran ultah ke empat tahun Kampung Fiksi. Berikut akan dibeberkan pemenang dan tiga terbaik dari semua lombaa...



Kutipan lomba dari Fanpage kami di Facebook

Kalau kamu pengen nulis cerita bareng admin KF genre apa yang ingin kamu tulis? Sebut admin KF dan genre yang diinginkan sesuai pembagian di atas dan kasih tahu alasannya di kolom komentar.

Winda krisnadefa - Romance
Ge Siahaya -Adventure/petualangan
Nastiti Deni - Fantasi
Ria Tumimomor - Horror
Deasy Maria - Teenlith
Hadi Samsul- Komedi
Meliana Indie - Dongeng
Ajen Angelina- Misteri / Detektif



Terbaik pertama - Inda Fitri (mendapatkan dua buku dan pulsa 10K)

Bang hadi samsul donk. Alasannya, saya suka dg hal hal yg lucu, yg membuat tersenyum, atau ngguyu (ketawa) sampek gulung2. Sehari aja nggak nemu hal lucu, rasanya nih bibir tiba tiba ototnya kaku, mecucuuuu terus. Tapi kalau nemu hal yg bikin lucu, beughhhhh, rasanyaaa kaya'org minum air waktu buka puasa, glek glek ahhh, legah. Selain itu, jg ingin berbagi senyum dan tawa kepada org2, khususnya yg hobi baca, lewat sebuah karya, berupa buku. Jika diri sendiri sdh tersenyum, org2 jg udh bahagia, hhhhh, pasti hati rasanya berbunga bunga, apalagi kantong jg terisi semua, mbog mbog mbooggg, sujud syukur dah saya. Panjang ya ?. Ya udh gt aja dulu, btw HBD ya kampung fiksi,makin berjaya dan selalu lekat di hati kami.

Terbaik Kedua - Alfiani Fitri R

Belum telat, kan? hehe ikutan yah^^ Pengen duet sama kak Ajen Angelina. Ya, misteri/detektif! Kenapa? Karena yang muncul di benakku saat ini tentang 'Misteri di Kampung Fiksi'. Kan seru tuh? Jadi ada 'kampung' yang masyarakatnya punya 'misteri'--tapi, masih seputar 'fiksi'. Misalnya kutipan novel yang hilang, atau penulis yang kerasukan wkwk. Terimakasih telah menampung^^ Anyway, Happy Birthday ya! Sukses always><


Terbaik Ketiga - Fajriyan Ahmad

Pengen nulis Novel genre Adventure / Petualangan.Pengen berduet ( ~ kaya nyanyi aja .he.He.He ) ama Admin Kampung Fiksi( KF ) ya pastinya Ge Siahaya . Karena novel adventure / petualangan di dunia nyata maupun petualangan di dunia fantasi di dunia ini bila ditulis dalam satu buku berjuta juta ampe bermilyar milyar kertas pun tak akan muat, pokoknya ceritanya gak akan habis habis. Pasti ada aja petualangan yang baru dan seru juga mengasyikkan tentunya. Banyak ide cerita yang bisa diambil dan dikembangkan dikemas apik
pastinya menarik dan seru tentunya dari petualangan baik nyata maupun dunia fantasi . Di Indonesia Adventure banyak sekali jumlahnya. Jadi gak akan kehabisan bahan cerita. Belum lagi kalau dapat banyak ide untuk buat buku petualangan fantasi. Pokoknya pasti mengasyikkan, penuh tantangan, menegangkan, seru , tak akan jenuh ketika menulis novel bergenre Adventure / Petualangan .



Sementara untuk lomba via Twitter

Tiga Terbaik Lomba Hari Pertama
Ucapan paling kreatif untuk Kampung Fiksi

Terbaik Pertama - @falfanyfitri (mendapatkan dua buku dari KF)
Foto 1
Terbaik Kedua - "@yulianipatty
Foto 2
Terbaik ketiga -@fajeri_ina:
foto 3

Tiga Terbaik Lomba Hari Kedua

1. Review Buku
2. Wawancara Penulis
3. Tips Menulis
Dari tiga poin di atas, apa yangvharus selalu ada di page kampungfiksi.com? Sertakan alasan!

Terbaik Pertama - Linda @lindaersu
(Mendapat hadiah dua buku dari Kampung Fiksi)

1.Sy pilih review buku.
Soalnya buku ga ada abis2nya ya, tiap hari ada aja buku baru yg diterbitkan. #Ultah4tahunKF

 2.Biar ga sayang keluarin
duit beli bukunya karena ada review yg bisa dpercaya jadi tau mana buku yg direkomendasikan #Ultah4tahunKF

3. Sekalian jd ajang belajar nulis review karena sering baca jadi dapat inspirasi buat nulis review sendiri#Ultah4tahunKF

Terbaik Kedua  -Iyana Lee @Iyanab2uty

Tips2 Menulis. Alasannya
karena saat ini banyak sekali orang-orang yg punya
bakat/keinginn untuk menulis tapi punya beberapa masalah seperti kesulitan menuangkan ide cerita dalam selembar kertas,mood menulis yg tdk menentu,kehabisan ide, dan sebagainya. Mereka tentu memerlukan tips2 menulis yang baik dan bisa memotivasi
mereka agar semakin semangat dalam menulis. Tips-tips tersebut juga bisa dijadikan pembelajaran supaya tulisan yang mereka hasilkan semakin berkualitas dan diminati para pembaca.

Terbaik ketiga
Sabrina Shezan @SabrinaShezan Wawancara penulis
akan menambah semangat kita2 para penulis pemula krn kita tahu bgaimana perjuangn mreka. Rubrik yang wajib ada tiap minggu , kita akan tahu tentang review buku mereka dan tips2 melalui
wawancara  karena tentu saja tips menulis dr penulis sangat bermanfaat bagi pembaca apalagi bagi yg ingin jd penulis

Lomba Hari Ketiga
Buat fiksimini dengan topik Usia dan ada angka 4nya-


Terbaik pertama (Mendapatkan dua buku dari KF) - vina @Vinaafasyah

USIA KE 40~ Ayah mulai bercerita
"Ketika Ayah masih hidup..."

Terbaik Kedua - JM @Jm_nim

HADIAH ULANG TAHUN - kado itu terbuka tak ada nama pengirim. Isinya 4 potong hati yang
berlumuran darah.

Terbaik Ketiga -Sajak Indie @sajakindie

ULANG TAHUN KE-14."Harapanmu apa?" "Tuhan tak jadi mencabut nyawaku." Ayah dan Ibu serentak menitikkan air mata.


Tiga terbaik kuis hari keempat

Kalau ingin menulis novel, siapa nama tokoh utama novelmu dan apa alasannya?

Terbaik pertama -Iyana Lee @Iyanab2uty (Mendapat dua buku dari KF)

Kyna Larissa. Kyna artinya Cerdas, Larissa periang,menarik,berani dan penuh keyakinan.  Alasannya karena aku ingin menciptakan karakter tokoh cewek yg cerdas,tapi nggak berpenampilan seperti kutu buku.  berani. Kuat dan juga tangguh.Karakter yang nggak mudah tunduk sama cowok

Terbaik Kedua - JM @Jm_nim

@KampungFiksi Darwis, karena dia orang yang mengispirasi-ku untuk terus menulis dan berkecimpung di dunia

Terbaik ketiga - Rahayu @RiniCipta  Andrea Vianna
(Rea)&Kevin Adityo (Theo). Aku sukanama trutama panggilan yg eksklusif, nggak pasaran tapi nggak ribet

Pemenang silakan kirim data diri ke alamat email kami : kampungfiksi at gmail dot com.

Pengiriman buku dimulai bulan Maret, yah



0 Spots:

Post a Comment